AYO LIHAT !!!! Serba Serbi Dunia Part 1

Oleh

admin

Data Tujuh Benua

Afrika 

Luas benua afrika sekitar 29.800.540 km² atau 20% dari total daratan seluruh dunia.

Amerika Latin

Luas benua sekitar 17.505.681 km² atau 11.8% dari total daratan seluruh dunia.

Amerika Utara

Luas benua sekitar 24.320.000 km² atau 16.3% dari total daratan seluruh dunia.

Antartika

Luas benua sekitar 14.254.000 km² atau 9.5% dari total daratan seluruh dunia.

Asia

Luas benua sekitar 43.998.920 km² atau 29.4% dari total daratan seluruh dunia.

Australia

Luas benua sekitar 7.687.120 km² atau 5.2% dari total daratan seluruh dunia.

Eropa

Luas benua sekitar 9.699.550 km² atau 6.5% dari total daratan seluruh dunia.

Jagat Raya

Arus Laut

Arus laut deras di seluruh kawasan lautan dunia adalah:

Nakwanto, kanal slingsby, Columbia, Inggris, Kanada ( lintang utara 51°05 bujur barat 127°30) yang kecepatan arusnya mencapai rata rata 29.6 km per jam.

Atmosfer

Terbentang di angkasa raya sejauh kira kira 600 km.
Komposisi kimia :

  • Nitrogen 78%
  • Oksigen 21%
  • Argon dan gas lain 1%

Bumi

Diameter bumi :

  • Garis tengah menembus garis horizontal : 12.755 km.
  • Garis tengah menembus garis vertikal : 12.731 km.
Lingkaran Bumi :
  • Garis lintang mengitari khatulistiwa : 40.075 km.
  • Garis melingkar kutub utara ke kutub selatan : 40.007 km.
Luas Bumi
  • Daratan : 148.940.540 km (30%).
  • Lautan : 361.134.060 km (70%).
  • Total : 510.074.600 km.
Isi / berat bumi
  • Isi bumi keseluruhannya diperkirakan 1.083.208.804,00 kilometer kubik. Sementara beratnya diperkirakan mencapai 5.880.000.000.000.000.000.000 kg dibaca lima caturta dalapan ratus delapan puluh trilyar kilogram.
Jarak bumi ke matahari 
  • Jarak terdekat : 147.000.000 km.
  • Jarak terjauh : 152.078.000 km.
  • Jarak rata rata : 149.503.000 km.
Jarak ke bulan
  • Jarak terdekat : 356.389 km.
  • Jarak terjauh : 406.687 km.
  • Jarak rata rata : 384.443 km.

Negara Negara Terluas 

  1. Rusia.
  2. Kanada.
  3. China.
  4. Amerika serikat.
  5. Brazil.
  6. Australia.
  7. India. 
  8. Kazakhstan.
  9. Sudan.
  10. Alzajair.
  11. Zaire.
  12. Saudi Arabia.
  13. Indonesia.
  14. Libya.
  15. Iran.
  16. Mongolia.
  17. Chad.
  18. Peru.
  19. Niger.
  20. Rep.Afrika selatan.
Jika kita membicarakan masalah serba serbi dunia maka kita tak sampai keakhir pembicarakan, karena banyak sekali hal yang ada di dunia mulai dari yang kita ketahui sampai yang tidak ketahui. Oke kita akan bahas masalah ini ke part berikutnya. 

Artikel Terkait

Bagikan: